Belajar Bahasa Inggris

9 Tips Jitu Menguasai Bahasa Inggris Dengan Cepat Dan Mudah


Sekarang ini Belajar Bahasa Inggris sudah menjadi kebutuhan di era globalisasi yang modern ini. Bayangkan saja, dengan menguasai bahasa internasional ini, kita bisa dengan mudah berkomunikasi bersama orang asing saat traveling, sekolah di luar negeri dan bahkan bekerja di luar negeri. Dan berikut ini saya akan berikan tips-tips jitu supaya Anda bisa belajar Bahasa Inggris dengan cepat. Get ready!

1. Tentukan Dulu Tujuan Dan Motivasi Anda
Apa tujuan Anda ingin sekali bisa menguasai bahasa inggris? Sebagai modal kerja, untuk kemudahan saat travelling atau untuk bisa sekolah di luar negeri?
Dengan memantapkan tujuan, Anda pun akan termotivasi untuk belajar bahasa inggris dengan sepenuh hati.


2. Jangan Malu Beri Respon Dalam Bahasa Inggris
"That's true!", "Absolutely!", "Are you sure?"
Yup, gunakan kata-kata respon spontan itu saat Anda kaget, bingung, sedih maupun senang. Selain akan mendorong untuk lebih banyak lagi berbicara dalam Bahasa Inggris, tingkat kepercayaan diri Anda akan semakin meningkat tanpa Anda sadari. Makanya, nggak perlu malu, just be confidence!

3. Mulai Membaca Apapun Dalam Bahasa Inggris!
Entah membaca buku dan novel dalam bahasa inggris, atau jika sulit bacalah artikel-artikel pendek dalam bahasa inggris, kutipan-kutipan atau apapun. Jangan lupa siapkan kamus bahasa inggris untuk membantu
Anda memahami kalimat-kalimat dalam bahasa inggris tsb. Tujuannya apa? tentu saja untuk menambah perbendaharaan kata (Vocabulary) Anda dalam bahasa inggris.

4. Tonton Film Hollywood Kesukaan Dengan Subtitle Bahasa Inggris
Memerhatikan pengucapan tiap kata Bahasa Inggris itu penting, lho! Sebagai contoh: beach dan b*tch. Hmm... Bahaya kan kalau salah pengucapannya? So, coba deh mulai dengan film Hollywood kesukaan
Anda. Cukup putar filmnya dan tonton dengan subtitle Bahasa Inggris. Dengan cara ini Anda jadi tahu how to pronounce the words. Well, ada dua perbandingan dari kata dan pengucapannya, jadi lebih mudah kan? :)

5. Pastikan Playlist Musik
Anda Penuh dengan Lagu-lagu Barat
Suka denger musik? Naah, untuk mempertajam kemampuan listening Anda, pastikan daftar lagu di HP atau gadget
Anda didominasi dengan lagu-lagu barat yang seru. Tapi, Anda harus fokus dengan lirik-lirik lagu saat mendengarnya ya. Dengan ini Anda bisa meningkatkan kepekaan dalam memahami pengucapan kata-kata Bahasa Inggris dan artinya. Inilah salah satu tips menyenangkan yang banyak membantu saya mempertajam kemampuan listening saya

6. Berani Terjun ke Komunitas Orang Asing
Dalam belajar Bahasa Inggris,
Anda pun harus mengerti budaya mereka supaya Anda tahu bagaimana cara berkomunikasi yang tepat. Nggak usah susah-susah ke luar negeri, cukup join komunitas-komunitas yang dominan dengan orang asing saja. Dari situ, Anda akan bertemu orang asing, native speakers dan dengan leluasa mempelajari budaya mereka sambil melatih speaking skills Anda. Two targets in a row, right?

7. Banyak Bicara dalam Bahasa Inggris
Apa gunanya memahami teori kalau kamu nggak bisa mempraktekkannya? Ini berlaku banget saat
Anda belajar Bahasa Inggris. Untuk itu, latih speaking skill Anda dengan masuk ke English Club, cari teman asing, atau bicara sendiri sambil berhadapan dengan cermin. Satu lagi, coba buat blog yang mendorong Anda untuk mewawancarai orang bule di Indonesia. Well, that's for a reason to say hi and talk with them. Hehehe...

8. Mulailah Menulis Dalam Bahasa Inggris
Menulis apa? Apa saja
Menulis catatan, diary atau menulis di blog. Atau kalau mau ikut cara saya, mulailah membuat update status facebook dalam bahasa inggris. Mulailah menulis dengan kalimat pendek, seperti misalnya, "I was home!", "I'm so tired" dan lain-lain. Kemudian pelan-pelan cobalah membuat kalimat lebih panjang, misal: "What can I do to make you happy?" atau "You are the best thing that I have ever had"... Lama kelamaan
Anda akan bisa membuat sebuah tulisan panjang dalam bahasa inggris. Trust me... :)

9. Ikutilah Kursus Bahasa Inggris Online
Nah yang ini adalah cara termudah dan tercepat agar Anda bisa cepat menguasai skill bahasa inggris. Ada banyak sekali kursus Online bahasa inggris di internet, tapi sebaiknya carilah kursus online yang materinya khusus buat anda yang mungkin masih nol banget bahasa inggrisnya, tapi ingin sekali cepat bisa dengan cara yang mudah. Dan buat saya pribadi yang sudah merasakan manfaatnya, saya rekomendasi-in Anda tuk segera DAFTAR di sini ---> Kursus Bahasa Inggris Online Cepat & Mudah


Saran saya sih, Anda DAFTAR dulu aja dan nanti Anda bisa coba dulu kursus dan download modul materinya selama 30 hari, GRATIS!
Kalopun nanti Anda ngerasa gak cocok ya gak apa-apa, Anda masih bisa cari kursus online yang lain, banyak kok, googling aja ya...

Nah, bagaimana? Selain seru dan enjoyable, tips-tips ini bisa Anda lakukan dimanapun, kapanpun, dan sesuai selera Anda kan? Jadi, proses belajar Bahasa Inggris Anda dijamin cepat dan mudah. Good luck!

5 komentar:

  1. KISAH SUKSES SAYA JADI TKI – Ke Jepang, berkat bantuan Bpk DRS. AGUSDIN SUBIANTORO,beliau yang bekerja di BNP2TKI jakarta beliau selaku kepala deputi bidang penempatan BNP2TKI pusat no hp pribadi beliau 0823-5240-6469
    kisah cerita saya awal jadi TKI
    Perkenalkan Nama saya ridwan kisah Sukses saya menjadi TKI – Ke Jepang, berkat bantuan Bpk DRS.AGUSDIN SUBIANTORO yang bekerja di BNP2TKI jakarta beliau selaku kepala deputi bidang penempatan BNP2TKI pusat no hp pribadi beliau 0823-5240-6469

    BalasHapus
  2. tutorial bahasa inggrisnya sangat bermanfaat dan membantu sekali untuk yang lagi pengin belajar pak. semoga blognya bisa selalu di update terus. terimakasih

    salam dari kami team English Cafe Jogja

    BalasHapus
  3. Menjual dan menyewakan Stand pameran dengan harga terjangkau dan kualitas terbaik.
    Biasa digunakan untuk bazar, pameran, jobfair, dan lain sebagainya.

    Untuk info lebih lanjut, silahkan hubungi 081316140397
    Alamat: Ruko Cendana Raya No. 15A, Bencongan Indah, Karawaci Tangerang.https://www.instagram.com/partisitng/

    https://twitter.com/partisitng11
    https://www.facebook.com/partisitng
    https://id.pinterest.com/partisipamerantng11/_saved/
    https://www.bukalapak.com/u/partisi_pameran188194

    BalasHapus